Mobil Listrik, Berpacu Menjadi yang Termurah
Masalah besarnya sekarang bagaimana produsen bisa ‘mencetak’ harga yang makin murah untuk calon konsumen.
Harus diakui masyarakat luas menyambut baik mobil ramah lingkungan yang secara ekonomis jauh lebih baik ketimbang mobil berbahan bakar fosil. Hanya saja, sejumlah produsen masih mematok harga yang tinggi. Setidaknya kurang terjangkau kalangan menengah ke bawah.
- Read more about Mobil Listrik, Berpacu Menjadi yang Termurah
- Log in or register to post comments